Kumpulan lirik lagu rohani Kristen Pujian dan penyembahan GBI (Gereja Bethel Indonesia) terbaru dan populer 2022-2023. Lagu penyembahan adalah suatu lirik lagu yang terdapat di dalam syairnya ada ungkapan mengagumkan nama Tuhan, memuliakan nama Tuhan, dan memuji nama Tuhan.
Lagu penyembahan bukan ditentukan oleh tempo lagu
yaitu lambat atau sedih. Melainkan yang dimaksud lagu penyembahan yaitu ada
ungkapan atau unsur penyembahan di dalam syair lagu itu. Memang betul lagu
penyembahan temponya lambat, namun jangan terjembak dengan temponya melainkan
perhatikan liriknya apakah ada unsur menyembah Tuhan atau tidak.
Demikian juga dengan lagu pujian. Harus di dalam
syair lagu itu ada kalimat yang memuliakan nama Tuhan. Jadi bedanya dengan lagu
pujian dan dengan lagu penyembahan adalah temponya saja. Namun prinsipnya tetap
sama yaitu memuliakan nama Tuhan.
Berikut ini adalah daftar lagu-lagu rohani pujian
dan penyembahan;
KUASAMU TERLEBIH BESAR
Hanya Kau Tuhan penolongku
Yang selalu setia bersamaku
KasihMu yang sanggup
Mengubah kehidupanku
Sungguh ku berserah
Sungguh ku percaya
Kuasa-Mu terlebih besar
Tuhanku terlebih besar
Tak pernah terlambat janji-Mu ya Tuhan
Menolong hidupku
KEMENANGAN TERJADI DI SINI
Kumenyembah dalam kudus hadiratMu
Hampiri tahta kasih KaruniaMu Bapa
Kekuatanku hanya dalam hadiratMu
Yesusku hanya Kaulah segalanya
Kuyakin Kau hadir di sini
Kurasakan Kuasa yang tak terbatas
Kuyakin Kau nyata di sini
Kemenangan terjadi di sini
Kekuatan hanya dalam hadiratMu
Yesusku hanya Kaulah segalanya
Kuyakin Kau hadir di sini
Kurasakan kuasa yang tak terbatas
Kuyakin Kau Nyata di sini
Kemenangan terjadi di sini
Segenap jiwaku memuji-Mu
Sungguh besar Kau Yesusku
Seg'nap hatiku menyembahMu
Kau besar Kau besar
Seg'nap jiwaku memujiMu
Sungguh besar Kau Yesusku
Seg'nap hatiku menyembahMu
Kau besar Kau besar
Kau besar
Kuyakin Kau hadir di sini
Kurasakan kuasa yang tak terbatas
Kuyakin Kau Nyata di sini
Kemenangan terjadi di sini
KUNYANYI HALELUYA
Bapa kudatang menyembahMu di sini
Ku percaya Kau ada bagiku 2x
Tak usah ku takut
S'bab Kau sertaku
Tak usah ku bimbang
Kau di dalamku
Tak usah ku cemas
Kau penghiburku
Saat ku lemah Kau kuatku
Kunyanyi Haleluya
Haleluya
Kunyanyi haleluya
Sungguh Kau hebat
Ajaib perkasa
Perbuatan Mu di hidupku Tuhan
LAYAK DI PUJI DISEMBAH
Alam semesta
Melukiskan kebesaran Tuhan
Bumi dan surge
Menyanyikan kemuliaan namaMu
Hosana, hosanna
Layak dipuji disembah
Kaulah yang bertahta
Dulu skarang dan slamanya
Raja dan sgala raja
Namu besar termulia
YESUS KAU SUNGGUH
BAIK
Yesus Kau sungguh baik
Yesus namaMu indah
Yesus kucinta Kau selalu
Kutinggikan kuagungkan selamanya
Ku mau memujiMu, ku selalu pujiMu
Ku mau menyembahMu ku salalu sembahMu
Kau yang layak terima semua pujian
Kemuliaan hanya bagi Tuhan
YESUS KU MENYEMBAHMU
Yesus kemuliaanMu pulihkan hatiku
Yesus kemuliaanMu berkati hidupku
S'gala pujian syukur bagiMu
Kau hadir dalam hidupku
Kini ku datang sujud dihadapanMu
MemujiMu, menyembahMu
Yesus ku menyembahMu
SEBAB KAU BESAR
Kuberi kemuliaan dan hormat
Kuangkat suara pujian
Kuagumkan nama Mu
Kuberi kemuliaan dan hormat
Kuangkat suara pujia
Kuagungkan nama Mu
Sebab Kau besar perbuatanMu ajaib
Tiada seperti Engkau
Tiada seperti Engkau
Sebab Kau besar perbuatan Mu ajaib
Tiada seperti Engkau
Tiada seperti Engkau
KUDIBRI KUASA
Ku diberi kuasa dari Raja Mulia
Menaklukkan musuh di bawah kakiku
Kupakai kuasa dari Raja mulia
Bila Allah ada bersamaku siapa jadi lawanku
Sungguh besar Kau Tuhanku
Engkau perisai hidupku
Ku berdiri dengan iman
Iman dalam Yesus Tuhan
Kau yang membr'ri kemenangan
Ku bersorak merayakan
Terpuji Engkau Raja s'gala raja
LANGIT DAN BUMI PUJILAH TUHAN
Langit dan bumi, pujilah Tuhan
Sebab Dia ciptakan semuanya
Keagungan-Nya mengatasi langit bumi
Sembah sujud dihapan-Nya
Ku puji ku sembah, ku puji, ku sembah
Yesus Kristus Sang Penebusku
Ku puji, ku sembah ku puji ku sembah
Yesus, Tuhan dan Rajaku
0 Komentar